Asyiknya Pembelajaran Kolaboratif Mengamati Morfologi Ular 

Asyiknya Pembelajaran Kolaboratif Mengamati Morfologi Ular 

Rabu, 31 Januari 2024 siswa kelas XI-1, XI 2, dan XI-3 SMANPA melaksanakan pembelajaran kolaboratif pada mapel biologi. Kegiatan yang berlangsung di Aula Bumi Bakti Patria ini bekerjasama dengan Tulala Snakes Research untuk mengamati morfologi pada binatang ular.

Kegiatan diawali dengan sambutan kepala sekolah, pemamaparan materi dari Ibu Lidya owner Tulala Snakes Research, dan terakhir siswa belajar mengamati spesimen ular yang telah disediakan. Setiap kelompok mengukur lingkar perut, panjang ulaular, jumlah sisik, warna, bentuk ekor, dan bentuk kepala.

Pada pembelajaran kolaboratif ini, siswa tampak bersemangat dan antusias dalam mengamati morfologi ular. (haj)

Berita Terkait

Agenda