
Beberapa kegiatan perawatan tanaman di sekolah yang diikuti oleh ekstrakurikuler PMR dan Hidroponik yang didampingi pembina.

Salah satu tanaman yang dipelihara di SMANPA adalah tanaman sansivera. Tanaman yang sering dijuluki tanaman lidah kucing ini memiliki berbagai manfaat, antara lain: pembersih udara alami terbaik, penghilang polusi udara di dalam dan luar ruangan, pemasok oksigen, dan penyerap karbondioksida pada malam hari.
Tanaman anggrek menjadi salah satu ciri khas tanaman hias di SMA N 1 Parakan karena jumlahnya yang cukup banyak. Tanaman ini setiap hari disiram secara rutin oleh petugas. Petugas juga akan memberikan pupuk secara berkala.